Spinning Star With Falling Stars kimiakita036.blogspot.com: RPP kelas XII

RPP kelas XII

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KIMIA

Satuan Pendidikan         :  SMA  Negeri Bengkulu
Mata Pelajaran               :  Kimia
Kelas/Semester                :  Kelas XII/ Semester I
  Materi Pembelajaran      :  Elektrolisis
  Alokasi Waktu                   : 2 x 45 menit   

A.  STANDAR KOMPETENSI
1. Menerapkan konsep reaksi oksidasi-reduksi dan elektrokimia dalam teknologi dan kehidupan sehari-hari

B.  KOMPETENSI DASAR
2. Menjelaskan reaksi oksidasi-reduksi dalam sel elektrolisis

C.    INDIKATOR

1. Kognitif
a. Produk
1.      Mengamati reaksi yang terjadi di anode dan katode pada sel elektrolisis melalui percobaan.
2.      Menuliskan reaksi yang terjadi di anode dan katode pada larutan atau cairan dengan elektrode aktif ataupun elektrode inert
b. Proses
1.    Mengkaji literatur tentang reaksi yangn terjadi di anode dan katode pada sel elektrolisis
2.    Presentasi hasil pengamatan yang terjadi di anode dan katode pada sel elektrolisis melalui percobaan
3.    Mengkaji apa saja reaksi yang terjadi di anode dan katode pada larutan atau cairan dengan electrode aktif ataupun electrode inert
4.    Presentasi hasil kajian reaksi yang terjadi di anode dan katode
2. Psikomotor
1.    Kesiapan kelompok penyaji dalam menyajikan materi
2.    Keaktifan siswa dalam diskusi kelompok



3. Afektif
1. Karakter
     a. jujur,
b. tanggung jawab,
c. hati-hati,
d. teliti.
2. Keterampilan sosial:
a. bertanya,
b. menyumbang ide atau berpendapat,
c. menjadi pendengar yang baik,
d. berkomunikasi.

D. TUJUAN PEMBELAJARAN  
1. Kognitif
a. produk :
1.    Secara bersama-sama siswa dapat  menyimpulkan reaksi yang terjadi dari hasil pengamatan terhadap sel elektrolisis
2.    Dengan berdiskusi siswa dapat menuliskan reaksi yang terjadi di anode dan katode pada larutan atau cairan dengan elektrode aktif ataupun elektrode inert
b. proses
1.    siswa menguasai materi  yang akan didiskusikan dalam kelompok, sehingga masing-masing kelompok mampu aktif dalam dikusi yang dilakukan.
2.    Guru sebagai mediator membimbing kegiatan diskusi yang berlangsung
3.     Guru memberikan penjelasan tentang hasil pengamatan yang terjadi di anode dan katode pada sel elektrolisis melalui percobaan
4.    Guru memberikan masalah untuk didiskusikan dalam kelompok yang telah dibentuk tentang reaksi yang terjadi di anode dan katode
3.      Guru memberikan penjelasan tentang materi reaksi yang terjadi di anode dan katode pada larutan atau cairan dengan elektrode aktif ataupun elektrode inert
5.    Perwakilan kelompok mempresentasikan hasil kerja kkelompoknya masing-masing

2. Psikomotorik
1.    Kesiapan dan penguasaan materi dari kelompok penyaji memprediksikan reaksi yang terjadi di anode dan katode pada sel elektrolisis Penyampaian materi dengan batasan yang jelas
2.    Audience dapat menyimak materi yang disajikan
3.    Keaktifan siswa dalam memberikan pertanyaan terhadap penjelasan guru tentang materi yang di sampaikan tentang reaksi yang terjadi pada sel elektrolisis pada anode dan katode
4.    Keaktifan siswa dalam berdiskusi dan dalam mempresentasikan hasil kerja kelompok tersebut.

3. Afektif
1.    Karakter: Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling tidak siswa dinilai Membuat kemajuan  dalam menunjukkan karakter kejujuran, tanggung jawab,hati-hati, dan teliti.
2.    Keterampilan sosial : Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling tidak siswa dinilai Membuat kemajuan  dalam menunjukkan perlaku keterampilan sosial bertanya, menyumbang ide atau berpendapat, menjadi pendengar yang baik, dan berkomunikasi.


D.    MATERI PEMBELAJARAN
1.Susunan sel elektrolisis
2.Reaksi-reaksi elektrolisis
Reaksi –reaksi di katode (reduksi)
Reaksi-reaksi dianode (oksidasi)

F. MODEL DAN METODE PEMBELAJARAN
            Model pembelajaran    : Model Pembelajaran Kooperatif
            Metode                         : Diskusi Informasi

G. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN
·         Buku siswa
·         LKS
·         Buku kimia untuk SMA kelas XI penerbit Erlangga

H. PROSES BELAJAR MENGAJAR
A.    Pertemuan 1 ( 2 X 45 menit)
No.

Aktivitas pembelajaran
Penilaian oleh pengamat
1
2
3
4
A.    Pendahuluan (5 menit)
1.       
Memotivasi siswa dengan pertanyaan-pertanyaan yang berhubungan dengan topik yang dipelajari.




2.       
Mengkomunikasikan tujuan pembelajaran produk, proses, psikomotor, keterampilan sosial, dan karakter




B.     Kegiatan inti ( 80 menit)
1.       
Penggalan 1
b.    Menyajikan  informasi  berupa  peta konsep tentang sel elektrolisis




2.       
Pengalan 2
a.       Mengorganisasikan siswa dalam kelompok-kelompok kooperatif dan memberikan LKS




b.      Siswa mendiskusikan tentang Mengamati reaksi yang terjadi di anode dan katode pada sel elektrolisis melalui percobaan.
c.      Siswa dapat menuliskan reaksi yang terjadi di anode dan katode pada larutan atau cairan dengan elektrode aktif ataupun elektrode inert






3.       
Pengalan 3




a.    Guru sebagai mediator bagi kelompok penyaji dalam menyajikan materi tentang tentang reaksi yang terjadi di anode dan katode pada sel elektrolisis berdasarkan literatur yang telah didapatkan.




b.    siswa yang lain sebagai audience mendengarkan dengan seksama dan memberikan pertanyaan jika kurang mengerti apa yang disampaikan oleh kelompok penyaji




C.    Penutup ( 5 menit )
1.       
Menutup pelajaran dengan membimbing siswa membuat rangkuman dan memberi PR LKS SMA.




2.       
Guru Mengingatkan siswa untuk mempelajari materi selanjutnya





I.   Penilaian
1.      Penilaian produk
2.      Penilaian Kinerja
3.      Penilaian Afektif
                   Bengkulu, 26  April 2011
Mengetahui,                                                                                 
Kepala Sekolah,                                                                Guru Mata Pelajaran  

                                                     
Dra. Netty Yerni                                                             Herlita Widiyanti
NIP. 19550321.197903.2.003                                          NPM. A1F008036